Detektif Conan Wiki
Advertisement

Detective Conan: The Phantom of Baker Street (名探偵コナン ベイカー街の亡霊 Meitantei Konan: Beikaa Sutoriito no Bōrei) merupakan film animasi Jepang yang dirilis pada tahun 2002. Film tersebut adalah seri ke-6 dari film tuturan Detektif Conan. Film ini dirilis pada tanggal 20 April 2002 di Jepang. Lagu tema film ini adalah Everlasting oleh B'z.

Plot[]

Lima puluh anak terpilih untuk memainkan sebuah “virtual reality game” generasi mutakhir bernama “Cocoon” yang dapat membawa para pemainnya berinteraksi secara langsung dengan dunia game bagaikan di alam nyata. Ke-lima puluh anak yang terpilih adalah anak-anak dari orang-orang yang paling berpengaruh seantero negeri (dalam hal ini Jepang). Sebelum permainan dimulai, seorang petinggi perusahaan pembuat game Cocoon bernama Kashimura ditemukan tewas terbunuh. Conan menemukan sebuah petunjuk mengenai sang pembunuh yang berhubungan dengan game Cocoon sehingga memutuskan untuk mengikuti permainan. Ketika permainan baru saja berlangsung, sebuah program AI (artificial intelligent) yang bernama Noah Ark menyatakan kalau dia telah menguasai dan telah menutup segala akses keluar masuk game. Noah Ark mengungkapkan tujuan utamanya mengambil alih kendali permainan ini adalah untuk me-reset generasi muda yang telah tercemar. Permainan anak-anak tiba-tiba berubah menjadi permainan maut karena Noah Ark mengubah peraturan pertandingan dimana jika permainan gagal (game over) maka ke-50 pemain juga akan ikut tewas. Dapatkah Conan dan teman-temannya menyelesaikan permainan hidup-mati ini?

Pengisi suara[]

  • Minami Takayama sebagai Conan Edogawa
  • Kappei Yamaguchi sebagai Shinichi Kudō
  • Wakana Yamazaki sebagai Ran Mōri
  • Akira Kamiya sebagai Kogorō Mōri
  • Hideyuki Tanaka sebagai Yūsaku Kudō
  • Kenichi Ogata sebagai Hiroshi Agasa
  • Chafurin sebagai Jūzō Megure
  • Kaneto Shiozawa sebagai Ninzaburo Shiratori
  • Isshin Chiba sebagai Kazunobu Chiba
  • Naoko Matsui sebagai Sonoko Suzuki
  • Megumi Hayashibara sebagai Ai Haibara
  • Yukiko Iwai sebagai Ayumi Yoshida
  • Wataru Takagi sebagai Genta Kojima
  • Ikue Otani sebagai Mitsuhiko Tsuburaya
  • Ai Orikasa sebagai Hiroki Sawada
  • Megumi Ogata sebagai Hideki Moroboshi
  • Urara Takano sebagai Shinya Takizawa
  • Rikako Aikawa sebagai Akira Emori
  • Mitsuki Saigo sebagai Seiichiro Kikugawa
  • Hiroaki Hirata sebagai Tadaaki Kashimura
  • Yuzuru Fujimoto sebagai Kolonel Moran
  • Eisuke Yoda sebagai Tetsunosuke Emori
  • Ryuichi Horibe sebagai Toshio Moroboshi
  • Kiyoshi Kobayashi sebagai Professor Moriarty
  • Sho Hayami sebagai Jack the Ripper
  • Sumi Shimamoto sebagai Irene Adler
  • Kei Hayami sebagai Nyonya Hudson
  • Katsuhisa Hoki sebagai Mysterious Vagrant
  • Toshihiko Nakajima sebagai Gambler
  • Masane Tsukayama sebagai Thomas Schindler
  • Kazusa Murai sebagai Shimizu

Trivia[]

Galeri[]

Lihat pula[]

Referensi[]

Advertisement